Keanekaragaman Hayati > Pohon

Mangsian

Responsive image
Nama Umum Mangsian
Nama Ilmiah Phyllanthus reticulatus
Nama Internasional Filipina: Mindoro Pinus, Tapulau (Sambali, Tagalog) Indonesia: Damar Bunga Thailand: Anak-haang-maa Vietnam: Th[oo]ng l hai
Nama Lokal Tusam sumatera
Asal Asia Tenggara
Ciri-ciri tajuk berbentuk kerucut, daun seperti jarum
Manfaat Tanaman Industri, Tanaman Lanskap
Tentang

Pohon Pinus merkusii merupakan jenis pinus yang tumbuh asli di wilayah Indonesia dan pertama kali ditemukan dengan nama ?tusam? di daerah Sipirok, Tapanuli Selatan oleh seorang ahli botani dari Jerman Dr. F. R. Junghuhn. Selain termasuk jenis tanaman cepat tumbuh, jenis pinus ini merupakan jenis pinus yang tidak memerlukan syarat tempat tumbuh yang khusus sehingga mudah untuk dibudidayakan bahkan pada tempat yang kering. Tidak hanya kayunya saja yang dapat dimanfaatkan, Hasil Hutan Bukan Kayu jenis getah yang dihasilkan Pinus merkusii juga dapat diolah menjadi gondorukem dan terpentin. Kedua hasil olahan destilasi getah pinus ini sangat bermanfaat sebagai bahan baku di berbagai industri. Pinus merkusii merupakan satu-satunya jenis pinus yang tumbuh alami di Indonesia khususnya di Aceh, Tapanuli, dan Kerinci. Namun mulai tahun 1970-an Pinus merkusii mulai ditanam di Pulau Jawa untuk bahan baku industri kertas dan untuk keperluan reboisasi lahan-lahan kritis. Hingga saat ini, Pinus merkusii berkembang pesat di seluruh wilayah Jawa.

Sumber : https://id.wikipedia.org/wiki/Tusam_Sumatera https://en.wikipedia.org/wiki/Pinus_merkusii https://foresteract.com/pohon-pinus-pinus-merkusii-hutan-pinus-habitat-sebaran-morfologi-manfaat-dan-budidaya/ http://www.materipertanian.com/klasifikasi-dan-ciri-ci

Ayo Berkolaborasi

Untuk jadikan kota-kota Indonesia lebih lestari, Ayo kita lakukan bersama

Dapatkan Info dari Kami Langganan