Nama Umum | |
Nama Ilmiah | Neurothemis fluctuans |
Nama Internasional | Red grasshawk, Common Parasol, Grasshawk dragonfly |
Nama Lokal | Capung sayap merah |
Distribusi | Asia tropis |
Ciri-ciri | Memiliki warna dominan coklat kemerahan dengan uku |
Neurothemis fluctuans merupakan capung yang termasuk kedalam famili Libellulidae. Tersebar luas di banyak negara Asia, berada pada habitat terestrial dan perairan. Biasanya banyak ditemukan di perairan yang tergenang seperti rawa-rawa dan juga kolam. Capung ini berkembang biak di habitat yang terbuka dan terganggu dengan ketinggian sekitar 1000 m. N. fluctuans bukan merupakan jenis capung yang sensitif terhadap gangguan dari luar sehingga mudah untuk didekati minimal dari jarak 30 cm namun capung ini akan berubah menjadi lebih sensitif terhadap gangguan luar ketika kawin.
Sumber : https://en.wikipedia.org/wiki/Neurothemis_fluctuans ; https://indiabiodiversity.org/species/show/227852 ; http://defworld.freeoda.com/Species%20Details/Neurothemis%20fluctuans.html